6 Contoh Surat Izin Tidak Masuk Kerja Terlengkap
6 Contoh Surat Izin Tidak Masuk Kerja Terlengkap - Bagi seorang pekerja, surat izin tidak masuk kerja merupakan merupakan dokumen yang sangat penting dan dibutuhkan pada suatu waktu, baik itu bagi PNS, karyawan swasta, pegawai tambang, staf kantoran, atau lainnya. Alasannya tentu sebagai alat/dokumen untuk mendapatkan izin langsung kepada atasan jika suatu saat tidak bisa masuk kerja.
Menyusun surat izin tidak masuk kerja adalah gampang-gampang susah. Walapun terlihat sederhana dan mudah, nyatanya banyak sekali yang merasa susah sekali untuk menyusun kata-kata dalam surat tersebut. Surat izin tidak masuk kerja haruslah disusun dengan kata-kata dan kalimat yang dapat meyakinkan atasan. Khusus untuk alasan sakit, surat izin wajib untuk melampirkan Surat Keterangan Sakit dari Dokter.
Hal : Permohonan Izin Tidak Masuk Kerja
Lampiran : 1 Lembar
Yang terhormat,
Kepala Dinas .............
Di Tempat
Saya yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama Lengkap : .............
N I P : .............
Pangkat/Gol.Ruang : .............
Jabatan : .............
Unit Kerja : .............
Hormat saya,
Nama, NIP, dan Tanda Tangan
Kepada yang terhormat,
Kepala Bagian Personalia
PT. ......................................
Jalan Baru, No. 38, Jakarta
Dengan hormat,
Yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama Lengkap : ........................................
Alamat : ........................................
Jabatan : ........................................
Hormat saya,
Nama Lengkap & Tanda Tangan
Kepada yang terhormat,
Kepala Bagian Personalia
PT. ......................................
Jalan Baru, No. 38, Jakarta
Dengan hormat,
Yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama Lengkap : ........................................
Alamat : ........................................
Jabatan : ........................................
Hormat saya,
Nama Lengkap & Tanda Tangan
Kepada yang terhormat,
Kepala Bagian Personalia
PT. ......................................
Jalan Baru, No. 38, Jakarta
Dengan hormat,
Yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama Lengkap : ........................................
Alamat : ........................................
Jabatan : ........................................
Hormat saya,
Nama Lengkap & Tanda Tangan
Kepada yang terhormat,
Kepala Bagian Personalia
PT. ......................................
Jalan Baru, No. 38, Jakarta
Dengan hormat,
Yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama Lengkap : ........................................
Alamat : ........................................
Jabatan : ........................................
Hormat saya,
Nama Lengkap & Tanda Tangan
Kepada yang terhormat,
Kepala Bagian Personalia
PT. ......................................
Jalan Baru, No. 38, Jakarta
Dengan hormat,
Yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama Lengkap : ........................................
Alamat : ........................................
Jabatan : ........................................
Hormat saya,
Nama Lengkap & Tanda Tangan
Demikian artikel mengenai 6 Contoh Surat Izin Tidak Masuk Kerja Terlengkap. Semoga bermanfaat dan bisa membantu. Terima kasih sudah berkunjung.
6 Contoh Surat Izin Tidak Masuk Kerja Terlengkap |
Ada banyak sekali alasan yang menjadi penyebab seorang pekerja tidak bisa hadir dan masuk kerja. Misalnya karena sakit, bepergian, acara keluarga, merawat anggota keluarga yang sakit, atau alasan lainnya. Apapun alasan tersebut, ketika tidak bisa masuk kerja, seseorang harus membuat surat izin yang berupa surat untuk disampaikan secara langsung, karena meminta izin secara lisan saja kadang tak cukup karena sebuah aturan yang berlaku.
Menyusun surat izin tidak masuk kerja adalah gampang-gampang susah. Walapun terlihat sederhana dan mudah, nyatanya banyak sekali yang merasa susah sekali untuk menyusun kata-kata dalam surat tersebut. Surat izin tidak masuk kerja haruslah disusun dengan kata-kata dan kalimat yang dapat meyakinkan atasan. Khusus untuk alasan sakit, surat izin wajib untuk melampirkan Surat Keterangan Sakit dari Dokter.
Contoh Surat Izin Tidak Masuk Kerja Terlengkap
Pada artikel ini, kami akan berbagi banyak Surat Izin Tidak Masuk Kerja yang mungkin bisa dijadikan acuan atau referensi jika ingin membuatnya. Contoh Surat Izin Tidak Masuk Kerja ini terdiri atas :- Contoh Surat Izin Tidak Masuk Kerja Untuk PNS
- Contoh Surat Izin Tidak Masuk Kerja Alasan Sakit
- Contoh Surat Izin Tidak Masuk Kerja Alasan Bepergian
- Contoh Surat Izin Tidak Masuk Kerja Alasan Urusan Keluarga
- Contoh Surat Izin Tidak Masuk Kerja Alasan Merawat Anggota Keluarga Yang Sakit
- Contoh Surat Izin Tidak Masuk Kerja Karyawan Swasta
Untuk format lengkap masing-masing surat izin diatas adalah sebagai berikut :
Contoh Surat Izin Tidak Masuk Kerja Untuk PNS
Jakarta, ..........................
Hal : Permohonan Izin Tidak Masuk Kerja
Lampiran : 1 Lembar
Yang terhormat,
Kepala Dinas .............
Di Tempat
Saya yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama Lengkap : .............
N I P : .............
Pangkat/Gol.Ruang : .............
Jabatan : .............
Unit Kerja : .............
Dengan ini saya memberitahukan bahwa mulai hari ............. hingga ............., tanggal ............. saya tidak bisa masuk untuk bekerja seperti biasanya dikarenakan sakit dan diharuskan beristirahat oleh dokter selama 3 (tiga) hari.
Sehubungan dengan hal tersebut, saya bermaksud untuk memohon izin untuk tidak masuk kerja pada hari yang sudah disebutkan di atas. Bersama ini saya lampirkan surat keterangan sakit dari dokter.
Demikian surat izin saya sampaikan dengan sebenar-benarnya. Atas perhatiannya saya ucapkan terima kasih.
Hormat saya,
Nama, NIP, dan Tanda Tangan
Contoh Surat Izin Tidak Masuk Kerja Alasan Sakit
Jakarta, ..........................
Perihal : Permohonan Izin Tidak Masuk KerjaKepada yang terhormat,
Kepala Bagian Personalia
PT. ......................................
Jalan Baru, No. 38, Jakarta
Dengan hormat,
Yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama Lengkap : ........................................
Alamat : ........................................
Jabatan : ........................................
Dengan ini saya memberitahukan bahwa mulai hari ............. hingga ............., tanggal ............. saya tidak bisa masuk untuk bekerja seperti biasanya dikarenakan sakit dan diharuskan beristirahat oleh dokter selama 3 (tiga) hari.
Sehubungan dengan hal tersebut, saya bermaksud untuk memohon izin untuk tidak masuk kerja pada hari yang sudah disebutkan di atas. Bersama ini saya lampirkan surat keterangan sakit dari dokter.
Demikian permohonan izin tidak masuk kerja yang saya sampaikan, atas perhatian dan kebijaksananya saya ucapkan terima kasih.
Hormat saya,
Nama Lengkap & Tanda Tangan
Contoh Surat Izin Tidak Masuk Kerja Alasan Bepergian
Jakarta, ..........................
Perihal : Permohonan Izin Tidak Masuk KerjaKepada yang terhormat,
Kepala Bagian Personalia
PT. ......................................
Jalan Baru, No. 38, Jakarta
Dengan hormat,
Yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama Lengkap : ........................................
Alamat : ........................................
Jabatan : ........................................
Dengan ini saya memberitahukan bahwa mulai hari ............. Tanggal ............. saya tidak bisa masuk untuk bekerja seperti biasanya dikarenakan sedang bepergian karena urusan penting yang tidak bisa ditinggalkan. Sehubungan dengan hal tersebut, saya bermaksud untuk memohon izin untuk tidak masuk kerja pada hari yang sudah disebutkan di atas.
Demikian permohonan izin tidak masuk kerja yang saya sampaikan, atas perhatian dan kebijaksananya saya ucapkan terima kasih.
Hormat saya,
Nama Lengkap & Tanda Tangan
Contoh Surat Izin Tidak Masuk Kerja Alasan Ada Urusan Keluarga
Jakarta, ..........................
Perihal : Permohonan Izin Tidak Masuk KerjaKepada yang terhormat,
Kepala Bagian Personalia
PT. ......................................
Jalan Baru, No. 38, Jakarta
Dengan hormat,
Yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama Lengkap : ........................................
Alamat : ........................................
Jabatan : ........................................
Dengan ini saya memberitahukan bahwa mulai hari ............. Tanggal ............. saya tidak bisa masuk untuk bekerja seperti biasanya dikarenakan sedang menghadiri acara pernikahan keluarga. Sehubungan dengan hal tersebut, saya bermaksud untuk memohon izin untuk tidak masuk kerja pada hari yang sudah disebutkan di atas.
Demikian permohonan izin tidak masuk kerja yang saya sampaikan, atas perhatian dan kebijaksananya saya ucapkan terima kasih.
Hormat saya,
Nama Lengkap & Tanda Tangan
Contoh Surat Izin Tidak Masuk Kerja Alasan Merawat Anggota Keluara Yang Sedang Sakit
Jakarta, ..........................
Perihal : Permohonan Izin Tidak Masuk KerjaKepada yang terhormat,
Kepala Bagian Personalia
PT. ......................................
Jalan Baru, No. 38, Jakarta
Dengan hormat,
Yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama Lengkap : ........................................
Alamat : ........................................
Jabatan : ........................................
Dengan ini saya memberitahukan bahwa mulai hari ............. Tanggal ............. saya tidak bisa masuk untuk bekerja seperti biasanya dikarenakan sedang merawat anak yang sedang sakit. Sehubungan dengan hal tersebut, saya bermaksud untuk memohon izin untuk tidak masuk kerja pada hari yang sudah disebutkan di atas.
Demikian permohonan izin tidak masuk kerja yang saya sampaikan, atas perhatian dan kebijaksananya saya ucapkan terima kasih.
Hormat saya,
Nama Lengkap & Tanda Tangan
Contoh Surat Izin Tidak Masuk Kerja Karyawan Swasta
Jakarta, ..........................
Perihal : Permohonan Izin Tidak Masuk KerjaKepada yang terhormat,
Kepala Bagian Personalia
PT. ......................................
Jalan Baru, No. 38, Jakarta
Dengan hormat,
Yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama Lengkap : ........................................
Alamat : ........................................
Jabatan : ........................................
Dengan ini saya memberitahukan bahwa pada hari ...................................... saya tidak bisa masuk untuk bekerja seperti biasanya dikarenakan ada kepentingan keluarga yang sangat mendesak. Sehubungan dengan hal tersebut, saya bermaksud untuk memohon izin untuk tidak masuk kerja pada tanggal tersebut.
Demikian permohonan izin tidak masuk kerja yang saya sampaikan, atas perhatian dan kebijaksananya saya ucapkan terima kasih.
Hormat saya,
Nama Lengkap & Tanda Tangan
Demikian artikel mengenai 6 Contoh Surat Izin Tidak Masuk Kerja Terlengkap. Semoga bermanfaat dan bisa membantu. Terima kasih sudah berkunjung.
0 Response to "6 Contoh Surat Izin Tidak Masuk Kerja Terlengkap"
Post a Comment